Cara membuat resep rendang daging sapi tanpa santan yang mantap



Rendang sapi tanpa santan juga sama enak dengan rendang yang biasa nya di buat, rendang daging sapi cocok di hidangkan dengan nasi hangat


BAHAN-BAHAN


1kilo daging sapi

6 butir kemiri

3 ruas jahe

3 ruas lengkuas

9 siung bawang merah

10 siung bawang putih

15 biji cabe merah keriting

7 biji cabe rawit merah

minyak secukupnya


Bumbu pelengkap


3 lembar daun salam

3 lembar daun jeruk

2 batang sereh

asam jawa secukupnya

garam secukupnya 

gula secukupnya


CARA MEMBUAT

Pertama cuci bersih daging sapi lalu potong dengan seauai selera

Siapkan bumbu yang mau di haluskan, bawang putih, bawang merah, kemiri, jahe, lengkuas, cabe keriting, cabe rawit dan minyak

Sesudah itu tumis bumbu halus setengah matang kemudian tambahkan bumbu pelengkap seperti sereh, daun salam, daun jeruk, garam, gula, dan asam jawa

Kemudian tumis sampai keluar minyak lalu masukan daging yang sudah di potong tadi lalu aduk sampai tercampur dengan bumbu

Sesudah itu tambahkan juga air gula dan garam kemudian rebus sampai saat/asat

Kalu daging sudah mulai empuk kulub sampai 1 1/2 jam kuleb sampai benar benar empuk dan bumbu meresap

Angakt dan siap di sajikan

0 Response to "Cara membuat resep rendang daging sapi tanpa santan yang mantap"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel